Dasar Metodologi Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan Statistika
##submission.synopsis##
Buku Dasar Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan Statistika ini terdiri atas VIII Bab. Bab I Pendahuluan, pokok bahasan meliputi pengertian dan perbedaan antara Penelitian Kuantitatif dengan Penelitian Kualitatif. Selain itu pokok bahasan pada bab ini adalah Statistika yang sering digunakan dalam Penelitian Kuantitatif yaitu Statistika Univariat meliputi Statistika Parametrik, Nonparametrik dan Statistika Multivariat.
Buku ini untuk memenuhi permintaan mahasiswa dan peserta pelatihan di beberapa Perguruan Tinggi di Indonesia. Buku ini semoga bisa membantu pembaca dalam menulis proposal dan hasil penelitian dengan baik. Harapan lain semoga buku ini dapat memotivasi pembaca dalam melakukan penelitian.