Kepoin Nano Yuk: Aku Cinta Lingkungan

Authors

Synopsis

Kali ini kita akan belajar tentang Nanoteknologi. Nanoteknologi adalah teknologi dengan ukuran yang sangat kecil, bahkan lebih kecil dari semut. Nanoteknologi sudah digunakan dalam berbagai teknologi kuno dan masih dipelajari sampai saat ini.
Nanoteknologi juga sudah banyak kita gunakan lho. Mulai dari plester, pembersih lantai, pupuk tanaman, vitamin, hingga bahan bangunan dan handphone.
Nanoteknologi juga sudah banyak digunakan untuk menjaga lingkungan kita tetap bersih. Ayo kita cari tahu tentang nanoteknologi yang sudah digunakan untuk menjaga lingkungan.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

August 5, 2023