ARS PRESCRIBENDI 1 Edisi 2

Authors

Synopsis

Edisi ke dua Ars Prescribendi ini merupakan revisi edisi pertama. Beberapa bab direvisi sesuai perkembangan ilmu dan penerapan Ilmu Farmasi Kedokteran. Bab III memperluas aspek legal dan etika mengenai obat dan resep. Bab IV merupakan bab baru memuat khusus tentang "Obat Menurut Undang-undang dan Peraturan-peraturan Pemerintah".

Tujuan buku Ars Prescribendi ini tetap sebagai dasar dan buku pegangan bagi mahasiswa Fakultas Kedokteran dengan memberikan informasi mengenai penulisan resep yang benar dan rasional. Profesi kesehatan lainnya - dokter gigi dan dokter hewan yang juga dalam menjalankan profesinya menuliskan resep untuk masingmasing penderitanya, juga dapat memanfaatkan informasi dari buku Ars Prescribendi ini. Sebetulnya, juga para mahasiswa Fakultas Farmasi dapat menggunakan buku dasar ini karena mereka harus membaca, menerjemahkan dan membuatkan obat sesuai dengan resep yang diterimanya di apotek. Menuliskan resep yang benar dan rasional adalah tanggung jawab dokter yang menandatangani resep yang ditulisnya.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

August 5, 2023