Buku Ajar Mikologi

Authors

Acivrida Mega Charisma

Synopsis

Pada buku ini penulis membahas tentang Mikologi pangan yang bermanfaat di bidang makanan dan kesehatan yang ditekankan pada penyakit kulit yang disebabkan oleh Jamur (Fungi). Dalam menunjang proses belajar mengajar, kebutuhan buku ajar sangat diperlukan sebagai acuan untuk memahami pengetahuan tentang Mikologi dalam ruang lingkup kesehatan.

 

Isi buku ini perlu diketahui oleh para mahasiswa juga klinisi yang menggunakan pemeriksaan laboratorium sebagai parameter diagnosisnya maupun praktisi laboratorium. Buku Ajar Mikologi, disusun sesuai dengan silabus dan Kompetensi Dasar yang tercakup dalam Kurikulum Berbasis Kompetensi. Isi buku ini memuat Bab utama, yaitu Bab I Pendahuluan, Bab II berisi Mikosis, Bab III mengenai Mikosis Superfisial, Bab IV mengenai Mikosis Profundal (Dalam).

Downloads

Download data is not yet available.

Published

August 3, 2023